Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Dengan Tema Mawar Hitam, Pameran Busana Migi Rihasalay Pukau Pengunjung Indonesia Fashion Week 2024
Umum
13 jam yang lalu
Dengan Tema Mawar Hitam, Pameran Busana Migi Rihasalay Pukau Pengunjung Indonesia Fashion Week 2024
2
Lawan Bali United, Thomas Doll Harapkan Pemain Persija Jakarta Bugar
Olahraga
11 jam yang lalu
Lawan Bali United, Thomas Doll Harapkan Pemain Persija Jakarta Bugar
3
Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Timnas U-16 Tahap Kedua
Olahraga
12 jam yang lalu
Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Timnas U-16 Tahap Kedua
4
Cinta Laura Tetap Produktif di Bulan Ramadan
Umum
14 jam yang lalu
Cinta Laura Tetap Produktif di Bulan Ramadan
5
Persis Solo Pantau Fisik Pemain Selama Ramadan
Olahraga
11 jam yang lalu
Persis Solo Pantau Fisik Pemain Selama Ramadan
6
Langsung Pantau Persiapan, Menpora Dito Ingin Berikan Kado Terbaik buat Presiden Jokowi dari Olimpiade 2024 Paris
Olahraga
14 jam yang lalu
Langsung Pantau Persiapan, Menpora Dito Ingin Berikan Kado Terbaik buat Presiden Jokowi dari Olimpiade 2024 Paris
Home  /  Berita  /  Riau

Di Riau, ICW Temukan 5 Kasus Korupsi Sektor Kesehatan dengan Kerugian Rp8 Miliar

Di Riau, ICW Temukan 5 Kasus Korupsi Sektor Kesehatan dengan Kerugian Rp8 Miliar
Peneliti ICW, Egi Primayogha.
Jum'at, 08 September 2017 11:40 WIB
Penulis: Ratna Sari Dewi
PEKANBARU - Indonesia Corruption Wacth (ICW) mencatat sebanyak lima kasus dengan 22 tersangka yang ditangani oleh aparat penegak hukum karena terlibat dalam korupsi di sektor kesehatan. Akibatnya, negara ditaksir mengalami kerugian mencapai Rp8 miliar.

Peneliti ICW, Egi Primayogha mengungkapkan, objek lima kasus tersebut terjadi di bidang infrastruktur Puskesmas sebanyak tiga kasus, dana obat-obatan sebanyak satu kasus dan dana alat kesehatan (alkes) sebanyak satu kasus.

"Modusnya mereka melakukan penyalahgunaan wewenang, mark up dan penggelapan dalam aksi korupsi di sektor kesehatan ini," kata Egi kepada GoRiau.com di Pekanbaru, Jumat (8/9/2017).

Lebih mengejutkannya lagi, tersangka yang terlibat dalam kasus korupsi ini, justru mereka yang bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS), yaitu sebanyak delapan kasus, diikuti oleh oknum-oknum yang tidak diketahui sebanyak tujuh kasus.

Kemudian, di sektor swasta dalam catatan ICW ada enam kasus dan pejabat di RSUD ada satu kasus.

"Riau termasuk sebagai salah satu wilayah yang rawan korupsi dan menjadi perhatian kami, khususnya dalam kasus korupsi kesehatan," tuturnya. ***

Kategori:Pemerintahan, Riau
wwwwwwhttps://green.radenintan.ac.id/max/https://bkpsdm.tanahlautkab.go.id/galaxy/https://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/