Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Shin Tae-yong: Masih Ada Kesempatan Indonesia Lolos ke Paris
Olahraga
18 jam yang lalu
Shin Tae-yong: Masih Ada Kesempatan Indonesia Lolos ke Paris
2
Langkah-langkah Mudah Klaim Asuransi Mobil All Risk, Auto Diterima!
Umum
20 jam yang lalu
Langkah-langkah Mudah Klaim Asuransi Mobil All Risk, Auto Diterima!
3
Promosi dan Degradasi di Timnas U-16 Selama TC di Yogyakarta
Olahraga
17 jam yang lalu
Promosi dan Degradasi di Timnas U-16 Selama TC di Yogyakarta
4
PT Pembangunan Jaya Ancol Bukukan Pendapatan Rp 255,6 Miliar
Pemerintahan
17 jam yang lalu
PT Pembangunan Jaya Ancol Bukukan Pendapatan Rp 255,6 Miliar
5
Sekda DKI Kukuhkan 171 Petugas Penyelenggara Ibadah Haji
Pemerintahan
16 jam yang lalu
Sekda DKI Kukuhkan 171 Petugas Penyelenggara Ibadah Haji
6
Ketum PSSI Bangga dengan Perjuangan Garuda Muda
Olahraga
18 jam yang lalu
Ketum PSSI Bangga dengan Perjuangan Garuda Muda
Home  /  Berita  /  Umum

Jelang Jokowi-JK Datang, Polisi Jaga Ketat Jalan Pengadilan dan Maulana Lubis

Jelang Jokowi-JK Datang, Polisi Jaga Ketat Jalan Pengadilan dan Maulana Lubis
Kondisi jalan yang dijaga aparat Kepolisan dan Personel TNI, jelang datang Jokowi-Jk. Kamis (21/7/2016). [James Aries]
Kamis, 21 Juli 2016 15:34 WIB
Penulis: James Aries

MEDAN - Akses jalan menuju Hotel Santika Medan, Sumatera Utara (Sumut) dijaga ketat aparat Kepolisian dan personel dari TNI.

Pantauan GoSumut.com,  Kamis (21/7/2016)  di Jalan Pengadilan, Jalan Diponegoro, Jalan Kejaksaan, Jalan Imam Bonjol, petugas Kepolisian berjaga-jaga di kiri kanan jalan seraya mengatur kelancaran arus lalu lintas.

Info dari salah seorang Anggota DPD RI Asal Sumut, Parlindungan Purba, Presiden Joko Widodo (Jokowi) baru mendarat di Bandara Internasional Kualanamu, Deli Serdang dan sedang dalam persiapan menuju ke Medan untuk menghadiri acara sosialisasi pengampunan pajak (tax amnesty).

Aparat kepolisian dan personil TNI yang berjaga-jaga di pintu masuk hotel melakukan pengawasan dan penjagaan ketat. Tamu dan undangan wajib menggunakan badge dan undangan resmi dari kepresidenan serta Panitia lokal di Medan.

Selain itu, tamu dan undangan yang datang juga wajib melewati metal detektor dan pemeriksaan ketat dari aparat kepolisian serta Paspampres.

Editor:Arif
Kategori:Pemerintahan, Umum
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/