Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Manager Timnas Putra dan Timnas Wanita Indonesia Terisi
Olahraga
8 jam yang lalu
Manager Timnas Putra dan Timnas Wanita Indonesia Terisi
2
Bambang Asdianto Bicara Kesiapan Pemain Timnas Basket Indonesia Jelang SEABA U-18 Women’s di Thailand
Olahraga
8 jam yang lalu
Bambang Asdianto Bicara Kesiapan Pemain Timnas Basket Indonesia Jelang SEABA U-18 Women’s di Thailand
3
Lestarikan Warisan Budaya Batak Lewat Konser Musik Anak Ni Raja
Umum
6 jam yang lalu
Lestarikan Warisan Budaya Batak Lewat Konser Musik Anak Ni Raja
4
Veddriq Juara di Shanghai, Panjat Tebing Selangkah Lagi Tambah Tiket Ke Olimpiade 2024 Paris
Olahraga
7 jam yang lalu
Veddriq Juara di Shanghai, Panjat Tebing Selangkah Lagi Tambah Tiket Ke Olimpiade 2024 Paris
5
Rakor PON XXI di Medan, Menpora Dito Sebut Kesiapan Sumatera Utara Sudah Matang
Olahraga
6 jam yang lalu
Rakor PON XXI di Medan, Menpora Dito Sebut Kesiapan Sumatera Utara Sudah Matang
Home  /  Berita  /  Riau

Ngebut Perbaiki SDM di Riau, Andi Rachman Rela 'Jemput Bola' Demi Perbanyak Lembaga Sertifikasi

Ngebut Perbaiki SDM di Riau, Andi Rachman Rela Jemput Bola Demi Perbanyak Lembaga Sertifikasi
Aktivitas di Balai Latihan Kerja (BLK) Pekanbaru. (Foto: Ratna SD)
Rabu, 16 November 2016 04:32 WIB
Penulis: Ratna Sari Dewi
PEKANBARU - Gubernur Riau, H Arsyadjuliandi Rachman rela berbuat apa saja, termasuk 'jemput bola' supaya Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) di Riau bisa diperbanyak. Bahkan, ia pun mengaku siap untuk memfasilitasi jika sewaktu-waktu ada rencana pusat untuk mendirikan ‎LPS Zona Sumatera.

"Kalau memang diperlukan saya datang, saya akan datang ke LSP. Saya tidak masalah siapa yang mengundang, karena ini ada kepentingannya dengan SDM Riau. Banyak pun uang tidak ada gunanya, sebab kalau SDM bagus maka Riau akan maju," kata Andi Rachman kepada GoRiau.com, Selasa (15/11/2016) di Pekanbaru.

Baca Juga: Tawarkan UMKM Lokal di Pasar Internasional, Riau MEA Expo 2016 Segera Digelar

Sebagai provinsi terdepan yang berhadapan dengan negara tetangga dalam era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) ini, Andi Rachman merasa pembekalan sumber daya manusia (SDM) yang unggul harus dipersiapkan. Jika mengebut perbaikan SDM tidak dilakukan sedari sekarang, ia khawatir Riau hanya akan menjadi penonton di wilayahnya sendiri.

Baca Juga: Riau Terbanyak Perusahaan Migas, tapi Pekerjaanya Susah Ikut Sertifikasi

Orang nomor satu di Riau pun memanfaatkan kedatangan Direktorat Pembinaan SMA Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI yang diwakili, Sri Dwi Lestari saat membuka? Rencana Induk Pengembangan Sekolah (RIPS) SMA/SMK se-Provinsi Riau, dan ?Peresmian Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) pada SMKN 1,2,3,4 Pekanbaru dan SMKN 1 Pasir Penyu sebagai ajang untuk melobi agar Riau diprioritaskan dalam urusan sertifikasi.

Baca Juga: 15 Ribu Pekerja Sektor Migas di Riau Belum Tersertifikasi

"Kalau misalnya ada antrian, tolong utamakan Riau," pinta Gubri. ***

Kategori:Pemerintahan, Riau
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/