Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Lewat Permainan Kreatif, Adit Taklukan Uzair di Babak Kelima
Olahraga
16 jam yang lalu
Lewat Permainan Kreatif, Adit Taklukan Uzair di Babak Kelima
2
KPU DKI Gelar Sayembara Maskot dan Jingle Pemilihan Gubernur Jakarta
Pemerintahan
16 jam yang lalu
KPU DKI Gelar Sayembara Maskot dan Jingle Pemilihan Gubernur Jakarta
3
Jet Pribadi Sandra Dewi Diselidiki Kejagung dalam Kasus Korupsi PT Timah
Hukum
15 jam yang lalu
Jet Pribadi Sandra Dewi Diselidiki Kejagung dalam Kasus Korupsi PT Timah
4
Johnny Depp Berencana Beli Kastil Tua Bersejarah di Italia
Umum
15 jam yang lalu
Johnny Depp Berencana Beli Kastil Tua Bersejarah di Italia
5
Ditanya Kemungkinan Rujuk dengan Farhat Abbas, Nia Daniaty Pilih Bungkam
Umum
15 jam yang lalu
Ditanya Kemungkinan Rujuk dengan Farhat Abbas, Nia Daniaty Pilih Bungkam
6
PJ Gubernur Ribka Haluk Buka UKW Perdana Papua Tengah
Umum
15 jam yang lalu
PJ Gubernur Ribka Haluk Buka UKW Perdana Papua Tengah
Home  /  Berita  /  Riau

Pengprov NPC Riau Siapkan 10 Atlet Ikuti Kejuaraan Asean Paragames di Malaysia

Pengprov NPC Riau Siapkan 10 Atlet Ikuti Kejuaraan Asean Paragames di Malaysia
Jum'at, 16 Juni 2017 07:01 WIB
Penulis: Barkah Nurdiansyah
PEKANBARU - Para atlet dari Pengurus Provinsi (Pengprov) National Paralympic Commite (NPC) Riau, saat ini tengah mempersiapkan diri untuk mengikuti kejuaraan Asean Paragames di Malaysia.

Hal itu disampaikan oleh Ketua Pengprov NPC Riau, Jaya Kusuma kepada GoRiau.com (GoNews Grup), usai menggelar buka puasa bersama di Sekretariat Pengprov NPC Riau, Kamis (15/6/2017) tadi malam.

"Tahun ini beberapa atlet kita akan mengikuti kejuaraan Asean Paragames di Malaysia," kata Jaya saat ditemui di Sekretariat Pengprov NPC Riau yang berada di jalan Pinang Merah, Gang Pinang Merah, Kecamatan Tenayan Raya, Pekanbaru.

Jaya menuturkan, sebanyak 10 atlet terpilih sudah dipersiapkan untuk mengikuti kejuaraan internasional tersebut yang nantinya, untuk atlet Riau mengikuti empat cabang olahraga (cabor).

"Ada 10 orang atlet kita yang akan dikirim ke Malaysia untuk mengikuti Asean Paragames dari empat cabor, yaitu cabor atletik, cabor renang, cabor bulutangkis dan cabor bowling," terangnya.

Untuk kejuaraan Asean Paragames ini, Jaya dengan optimis mengungkapkan jika atlet terbaik NPC Riau bisa meraih lima medali emas, khususnya untuk cabor andalan, atletik, renang dan bulutangkis.

"Sedangkan untuk cabor bowling, karena masih proses pengembangan, kita targetkan medali perak atau perunggu, sebab persaingan yang ketat. Tapi, tidak menutup kemungkinan untuk medali emas," imbuhnya.

Jaya menambahkan, dalam kejuaraan Asean Paragames di Malaysia nanti, para atletnya akan bertanding dengan memberikan penampilan yang terbaik dengan meraih hasil maksimal. "Kita bertanding maksimal," pungkasnya.***

Kategori:Olahraga, Riau
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/