Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
PSIS Kantongi Licensing AFC Challenge League Dan BRI Liga 1
Olahraga
21 jam yang lalu
PSIS Kantongi Licensing AFC Challenge League Dan BRI Liga 1
2
Heru Budi Hartono Tinjau Lokasi Pembebasan Lahan Normalisasi Kali Ciliwung
Pemerintahan
22 jam yang lalu
Heru Budi Hartono Tinjau Lokasi Pembebasan Lahan Normalisasi Kali Ciliwung
3
Musisi dan Wartawan yang Tergabung di PSKI Sukses Gelar Halalbihalal
Umum
19 jam yang lalu
Musisi dan Wartawan yang Tergabung di PSKI Sukses Gelar Halalbihalal
4
Senator Dailami Sesalkan Pengelola Minimarket Memukul Bukan Merangkul Jukir
DKI Jakarta
22 jam yang lalu
Senator Dailami Sesalkan Pengelola Minimarket Memukul Bukan Merangkul Jukir
5
Avril Lavigne Anggap Teori Konspirasi Tentangnya Sebagai Bukti Awet Muda
Umum
16 jam yang lalu
Avril Lavigne Anggap Teori Konspirasi Tentangnya Sebagai Bukti Awet Muda
6
Arema FC Gandeng Apparel Nasional Musim Depan
Olahraga
21 jam yang lalu
Arema FC Gandeng Apparel Nasional Musim Depan
Home  /  Berita  /  Politik

KIP Bireuen Butuh 1.827 PPS, Pendaftarnya Sudah 5 Ribu Lebih

KIP Bireuen Butuh 1.827 PPS, Pendaftarnya Sudah 5 Ribu Lebih
Petugas KIP Bireuen sedang memverifikasi berkas pendaftar PPS, Minggu (18/2/2018). [Joniful Bahri]
Minggu, 18 Februari 2018 20:32 WIB
Penulis: Joniful Bahri

BIREUEN – Pendaftar panitia pemungutan suara (PPS) di Komisi Independen Pemilihan (KIP) Bireuen hingga Minggu (18/2/2018), mencapai 5 ribu lebih. Padahal, yang dibutuhkan hanya 1827 orang untuk 609 desa.

Ketua KIP Bireuen, Mukhtaruddin, mengatakan, masa pendaftarannya berakhir hari ini. Mukhtaruddin menambahkan, masih banyak pendaftar yang belum direkap pihaknya. Namun berdasarkan hitungan sementara, pendftar sudah 5 ribu lebih.

“Pendaftarnya dalam satu desa didominasi sekitar 10 orang. Kita memprediksi kemungkinan pendaftar PPS ini mencpai 6 ribu orang,” ujar Mukhtaruddin.

Mukhtaruddin menuturkan, KIP selanjutnya akan menyeleksi berkas pendaftar. Jika pendaftar itu dinyatakan telah memenuhi syarat dan ketentuan, maka akan langsung diberikan nomor ujian.

Editor:Jamaluddin Idris
Kategori:Aceh, Politik
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/