Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Jelang Hadapi Uzbekistan, Ini Pesan Iwan Bule Kepada Timnas U 23 Indonesia
Olahraga
20 jam yang lalu
Jelang Hadapi Uzbekistan, Ini Pesan Iwan Bule Kepada Timnas U 23 Indonesia
2
Sejarah Baru Perjalanan Sepakbola Indonesia Diawali Keputusan Iwan Bule Pilih Shin Tae-yong
Olahraga
21 jam yang lalu
Sejarah Baru Perjalanan Sepakbola Indonesia Diawali Keputusan Iwan Bule Pilih Shin Tae-yong
3
Kemenpora dan MNC Group Gelar Nobar Timnas U 23 Indonesia
Olahraga
8 jam yang lalu
Kemenpora dan MNC Group Gelar Nobar Timnas U 23 Indonesia
4
Kemenpora Dorong Pemuda Eksplorasi Minat dan Hobi Lewat Pesta Prestasi 2024
Pemerintahan
7 jam yang lalu
Kemenpora Dorong Pemuda Eksplorasi Minat dan Hobi Lewat Pesta Prestasi 2024
5
Lalu Mara Ingatkan Lobi Iwan Bule Bikin Shin Tae-yong Berani Ambil Resiko
Olahraga
6 jam yang lalu
Lalu Mara Ingatkan Lobi Iwan Bule Bikin Shin Tae-yong Berani Ambil Resiko
6
Hadapi Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U 23, Shin Tae-Yong Berikan Kepercayaan Kepada Pemain Timnas Indonesia
Olahraga
6 jam yang lalu
Hadapi Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U 23, Shin Tae-Yong Berikan Kepercayaan Kepada Pemain Timnas Indonesia
Home  /  Berita  /  Olahraga

36 Tim SSB di Bireuen Siap Tampil Prakualifikasi Piala Danone

36 Tim SSB di Bireuen Siap Tampil Prakualifikasi Piala Danone
Al Muttaqin saat mengumumkan hasil screening tes tim SSB dengan pelatih di GOR Geulumpang Payong, Jeumpa, Kabupaten Bireuen, Rabu (28/2/2018). [Joniful Bahri]
Rabu, 28 Februari 2018 19:15 WIB
Penulis: Joniful Bahri

BIREUEN - Setelah diseleksi administrasi dan screening test pemain, 36 tim sekolah sepak bola (SSB) dipastikan lolos prakualifikasi piala Danone. Pertandingannya dijadwalkan di Stadion Cot Gapu mulai tanggal 2 sampai 4 Maret mendatang.

"Tahun ini, tim SSB yang mendaftar di ajang kompetisi prakualifikasi Danone ini ada 45 tim. Tapi setelah diseleksi administrasi, tes kesehatan, menyisakan 36 tim," kata Kepala Bidang Bidang Pemuda dan Olahraga, Disdikpora Bireuen, Al Muttaqin, Rabu (28/2/2018).

Kata Muttaqin, selama kompetisi yang digelar nantinya akan dibagi  menjadi 8 pool. Tahun ini, ujarnya, tim SSB di Bireuen paling banyak se-Aceh.

“Kita tetap memberikan kesempatan kepada tim, meski ada tim yang hanya meloloskan 6 pemain, karena ada di antara pemian itu sendiri yang gagal dengan batas umur dan hasil tes kesehatan," kata Muttaqin.

Untuk lolos ke Provinsi, katanya, panitia hanya memberangkatkan 2 tim, yakni juara 1 dan 2. Kedua tim ini difasilitasi oleh pemerintah kabupaten secara menyeuluruh, keculai uang saku bagi pemain.

Editor:Jamaluddin Idris
Kategori:Aceh, Olahraga
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/