Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Mandiri 3X3 Indonesia Tournament 2024 Disambut Antusias di Medan
Olahraga
22 jam yang lalu
Mandiri 3X3 Indonesia Tournament 2024 Disambut Antusias di Medan
2
Pelita Jaya Jadi Tim Pertama Lolos BCL Asia, Coach Ahang Blak-blakan Terkait Persaingan di Next Round
Olahraga
17 jam yang lalu
Pelita Jaya Jadi Tim Pertama Lolos BCL Asia, Coach Ahang Blak-blakan Terkait Persaingan di Next Round
3
UEA Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 FIFA 2027
Olahraga
17 jam yang lalu
UEA Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 FIFA 2027
4
Duel Fisik dan Membaca Permainan Itu Keunggulan Sergio Ramos
Olahraga
22 jam yang lalu
Duel Fisik dan Membaca Permainan Itu Keunggulan Sergio Ramos
5
Penuhi Target ke Semifinal Piala Asia U 23, Timnas Indonesia Selangkah Lagi Raih Tiket ke Paris
Olahraga
12 jam yang lalu
Penuhi Target ke Semifinal Piala Asia U 23, Timnas Indonesia Selangkah Lagi Raih Tiket ke Paris
6
Cetak Sejarah Baru, Timnas U 23 Indonesia Melaju ke Semifinal Piala Asia U 23
Olahraga
11 jam yang lalu
Cetak Sejarah Baru, Timnas U 23 Indonesia Melaju ke Semifinal Piala Asia U 23
Home  /  Berita  /  Riau

Puluhan Petani dari 5 Kabupaten Upgrade Pengetahuan

Puluhan Petani dari 5 Kabupaten Upgrade Pengetahuan
Para petani dari 5 kabupaten di Riau mengikuti Pelatihan Dasar Sistem Pertanian Terpadu di Balai Pelatihan dan Pengembangan (BPPUT) Community Development RAPP, 9 sampai 12 April 2018 di Town Site 2, Pangkalan Kerinci.
Jum'at, 13 April 2018 16:23 WIB
PANGKALANKERINCI - Mengembangkan dan meningkatkan kemampuan petani, PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) menggelar Pelatihan Dasar Sistem Pertanian Terpadu di Balai Pelatihan dan Pengembangan (BPPUT) Community Development RAPP, 9 sampai 12 April 2018 di Town Site 2, Pangkalan Kerinci.

Salah satu peserta dari Kelurahan Pelalawan, Kecamatan Pelalawan, Kabupaten Pelalawan, Rahmat mengatakan pelatihan ini sangat bermanfaat untuk para petani sepertinya. Sebab, ilmu yang dibagikan bisa diterapkan di lahan pertanian miliknya.

"Materi yang dibagikan yakni sistem pertanian terpadu, peternakan dan perikanan. Saya di desa juga ada keramba ikan. Dari pelatihan ini, saya juga ingin memanfaatkan keramba dengan beternak ikan," ujar Rahmat.

Regional Koordinator CD RAPP, Gading Sahyoga mengatakan kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian dan komitmen perusahaan untuk meningkatkan kapasitas warga di sekitar daerah operasional perusahaan.

"Pelatihan dasar sistem pertanian terpadu juga diupayakan untuk meningkatkan motivasi dan kemampuan petani yang andal dan dapat memberikan kontribusi positif baik untuk dirinya sendiri dan masyarakat," jelas Gading.

Kegiatan ini diikuti oleh 22 warga dari 5 kabupaten, yakni Pelalawan, Siak, Kuantan Singingi, Kampar, Kepulauan Meranti dan 7 siswa magang. Selain teori, Gading mengatakan mereka juga langsung berkunjung ke beberapa mitra bina CD RAPP.

"Jadi ada gambaran untuk para peserta ketika kembali ke daerah mereka masing-masing,"tutup Gading. (rls)

Editor:Hermanto Ansam
Kategori:Umum, Riau
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/