Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Kadispora DKI Optimistis Timnas U-23 Indonesia Raih Tiket ke Olimpiade 2024 Paris
Olahraga
15 jam yang lalu
Kadispora DKI Optimistis Timnas U-23 Indonesia Raih Tiket ke Olimpiade 2024 Paris
2
Tumpukan Sampah di Pesisir Marunda Kepu Dibersihkan
Pemerintahan
18 jam yang lalu
Tumpukan Sampah di Pesisir Marunda Kepu Dibersihkan
3
Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Tournament Meriah dan Seru, Terima Kasih Medan!
Olahraga
18 jam yang lalu
Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Tournament Meriah dan Seru, Terima Kasih Medan!
4
La Paene Masara : Menyedihkan Nasib Tinju Amatir Indonesia
Olahraga
16 jam yang lalu
La Paene Masara : Menyedihkan Nasib Tinju Amatir Indonesia
5
Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak
Olahraga
15 jam yang lalu
Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak
6
Pemprov DKI Adakan Nobar Indonesia Lawan Irak di Piala Asia U 23
Olahraga
15 jam yang lalu
Pemprov DKI Adakan Nobar Indonesia Lawan Irak di Piala Asia U 23
Home  /  Berita  /  Pemerintahan

Bupati Lima Puluh Kota Apresiasi Kejuaraan Tarkam Kemenpora

Bupati Lima Puluh Kota Apresiasi Kejuaraan Tarkam Kemenpora
Kejuaraan Tarkam Kemenpora 2023 di Lapangan Tunas Muda Limbanang, Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat. (Kemenpora)
Selasa, 05 September 2023 18:13 WIB
Penulis: Azhari Nasution
LIMA PULUH KOTA – Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) kembali menggelar Kejuaraan Antarkampung (Tarkam) Kemenpora 2023 di Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat (Sumbar) secara resmi dibuka di Lapangan Tunas Muda Limbanang, Senin, 4 September 2023.

Bupati Lima Puluh Kota, Safaruddin Dato Bandaro Radjo memberikan apresiasi terhadap terselenggaranya kejuaraan tarkam Kemenpora. "Ini adalah bagian kita bersama-sama menjadi tuan rumah. Tentunya ini merupakan kegiatan yang sangat kita nantikan kehadirannya. Sehingga semua sekolah dapat bersama-sama melaksanakan kegiatan ini " terang Safaruddin.

Turut hadir staf ahli Kemenpora, Dr. Dwijayanto Sarosa Putera memberikan sambutan sekaligus membuka acara kejuaraan tarkam Kemenpora.

"Diharapkan dengan adanya kejuaraan tarkam ini, dapat ditemukan bibit-bibit atlet potensial. Kami juga berharap kejuaraan tarkam ini dapat berlangsung dengan lancar dan bermain secara fair play" imbuh Dwijayanto.

Adapun cabang olahraga yang dilombakan meliputi atletik sebagai cabang olahraga wajib, diikuti voli dan bulu tangkis. Kejuaraan tarkam ini diikuti oleh 13 kecamatan  dan akan berlangsung hingga 6 September 2023.

Pembukaan kejuaraan tarkam Kemenpora dimeriahkan oleh penampilan tari tradisional diikuti oleh parade defile dari kecamatan peserta kejuaraan tarkam dengan iringan marching band. ***

wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/