Berita
Jum'at, 17 September 2021 13:47 WIB

BALI - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menegaskan dalam konsepsi negara demokratis, amandemen Undang-Undang Dasar bukanlah sesuatu hal yang tabu. Bahkan negara Amerika Serikat yang telah sekian lama menjadi rujukan global dalam implementasi sistem demokrasi, telah melakukan amandemen konstitusi sebanyak lebih dari 27 kali. 

Kamis, 16 September 2021 14:06 WIB
JAKARTA - Kontribusi perempuan di sektor politik adalah sebuah keharusan. Karena itu perempuan Indonesia harus bergerak bersama melampaui sekat-sekat politik, sosial dan budaya untuk membangun sisterhood dalam mewujudkan cita-cita bersama.
Selasa, 14 September 2021 15:45 WIB

JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akhirnya menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) tentang Pendanaan Penyelenggaraan Pesantren. Perpres Nomor 82 Tahun 2021 yang mengatur tentang dana abadi pesantren tersebut diteken pada 2 September 2021.

Selasa, 14 September 2021 01:04 WIB

BALI - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo memandang wacana perpanjangan periodisasi jabatan presiden menjadi tiga periode, merupakan wacana yang prematur. Lagipula dari segi politik, hal tersebut juga sulit terjadi. Mengingat partai politik sudah bersiap menghadapi Pemilu 2024 dengan mengusung calon presidennya masing-masing.

Senin, 13 September 2021 18:48 WIB

JAKARTA – Anggota Fraksi Partai NasDem MPR RI, Taufik Basari menegaskan bahwa fraksi nya sampai saat ini menyatakan masih belum melihat urgensi untuk melakukan perubahan (amandemen) terbatas Undang-Undang Dasar 1945. Apalagi yang terkait perpanjangan masa jabatan presiden dari dua periode menjadi tiga periode.

Senin, 13 September 2021 16:09 WIB
BALI - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo bersama Ketua Bidang Hukum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Busyro Muqoddas dan Ketua Fraksi Partai Demokrat Benny Harman sepakat tentang pentingnya Indonesia memiliki Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN) sebagai bintang penunjuk arah pembangunan.
Sabtu, 11 September 2021 14:45 WIB
JAKARTA - Wakil Ketua MPR, Syarief Hasan menyesalkan sikap Moeldoko beserta gerombolan KLB ilegal Deli Serdang yang masih saja mencatut nama Partai Demokrat dalam memuaskan syahwat dan arogansi politiknya.
Kamis, 09 September 2021 23:17 WIB
JAKARTA – Musibah kebakaran di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang, Banten, yang mengakibatkan 41 narapidana tewas, delapan orang terluka bakar, dan 71 tahanan lainnya luka ringan mendapat perhatian khusus dari Wakil Ketua MPR Ahmad Basarah.
Selasa, 07 September 2021 16:14 WIB

JAKARTA - Pernyataan Amien Rais semakin tidak menunjukkan kelasnya sebagai seorang politisi akademisi dan akademisi yang menjadi politisi karena pernyataan politiknya sering tidak berbasis data-data valid dan obyektif sehingga akhirnya menyesatkan publik.

Selasa, 07 September 2021 15:59 WIB
JAKARTA - Guna meredam euforia masyarakat saat menyambut pelonggaran kebijakan PPKM, harus direda dengan edukasi yang masif dan konsisten dalam penegakan aturan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) yang berlaku.
Senin, 06 September 2021 21:15 WIB

JAKARTA - Wakil Ketua MPR RI Arsul Sani, mengungkapkan, UUD NRI Tahun 1945 harus diperlakukan sebagai 'The Living Constitution' atau konstitusi yang hidup. Artinya, konstitusi bisa dilakukan perubahan atau tidak sesuai keperluan dan keinginan rakyat.

Senin, 06 September 2021 20:30 WIB
JAKARTA - Wakil Ketua MPR RI, Sjarifuddin Hasan memastikan, hingga sampai saat ini, MPR RI belum memutuskan apapun terkait amandemen UUD NRI Tahun 1945.
Senin, 06 September 2021 18:40 WIB

JAKARTA – Wakil Ketua MPR RI dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (F-PPP), Arsul Sani berpandangan bahwa Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia (UUD NRI) tahun 1945 harus dilakukan sebagai the living constitution atau konstitusi yang hidup. Makna dari konstitusi yang hidup itu artinya, kalau dirasakan perlu ada amandemen, maka bisa dilakukan.

Senin, 06 September 2021 18:24 WIB

JAKARTA - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menegaskan tumbuhnya radikalisme tidak hanya dipicu faktor internal. Dinamika zaman yang terjadi di lingkungan global pun turut memberi warna dan mendorong munculnya radikalisme di dalam negeri. Salah satu yang menjadi perhatian berbagai negara di dunia saat ini adalah keberhasilan Taliban merebut kekuasaan di Afghanistan.

Senin, 06 September 2021 15:19 WIB

JAKARTA - Peningkatan literasi masyarakat tentang Covid-19 harus dilakukan secara konsisten agar siap menjalani perubahan dari pandemi ke endemi Covid-19 di tanah air. Berbagai upaya pencegahan dari paparan Covid-19, harus semakin dipahami masyarakat agar sebaran virus corona di Tanah Air berkurang.

Senin, 06 September 2021 15:08 WIB
JAKARTA - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendukung kemajuan industri direct selling (penjualan langsung) sebagai tulang punggung perekonomian nasional. Disaat sebagian masyarakat kehilangan pekerjaan akibat banyaknya bisnis yang gulung tikar sebagai dampak pandemi Covid-19, industri direct selling justru semakin berkibar.
Senin, 30 Agustus 2021 14:22 WIB

JAKARTA – Pandemi Covid-19 berkepanjangan menimbulkan berbagai kesulitan di tengah masyarakat. Krisis kesehatan yang sudah berlangsung lebih dari 1,5 tahun sejak pertama kali kasus Covid-19 ditemukan di Indonesia pada awal Maret 2020 lalu, kini berdampak serius pada persoalan ekonomi masyarakat.

Senin, 16 Agustus 2021 20:52 WIB
JAKARTA - Setelah 20 tahun berlalu, usulan untuk kembali mengamendemen UUD 1945 sempat kembali bergulir. MPR menggulirkan isu tersebut, dan bahkan DPD dengan resmi membuat tim khusus untuk mengolah gagasan-gagasan amandemen UUD 1945.
Senin, 16 Agustus 2021 17:11 WIB

JAKARTA - Ketua Fraksi Golkar MPR RI, Idris Laena memuji Pidato Presiden Joko Widodo yang disampaikan pada Sidang Tahunan MPR RI serta Sidang Bersama DPR dan DPD, Senin 16 Agustus 2021.

Minggu, 15 Agustus 2021 16:33 WIB

JAKARTA - Ketua MPR Bambang Soesatyo menyatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan persetujuan lisan kepada para pimpinan lembaga itu untuk amendemen terbatas UUD 1945 terkait pembahasan Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN).

Jum'at, 04 November 2016 00:00 WIB
JAKARTA - Usai menggelar demonstrasi damai 4 November nanti rencananya massa Gerakan Nasional Pembela Fatwa MUI (GNF-MUI) akan menginap di Gedung DPR/MPR.
Rabu, 02 November 2016 13:48 WIB
JAKARTA - Saat menjadi pembicara dalam Seminar Pemikiran Sam Ratulangi di Universitas Sam Ratulangi, Manado, Sulawesi Utara, Rabu (2/11/2016). Wakil Ketua MPR E. Mangindaan kembali mengingatkan sejarah pemberian nama Sam Ratulangi pada Bandara dan universitas di Manado.
Jum'at, 28 Oktober 2016 19:29 WIB
JAKARTA - Puluhan organisasi yang terhimpun dalam Gerakan Mahasiswa, Pemuda dan Rakyat Kembali ke UUD Tahun 1945 (Gempari) pada 28 Oktober 2016 menemui Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid di Gedung MPR/DPR/DPD.
Sabtu, 29 Oktober 2016 11:43 WIB
JAKARTA - Di hadapan ratusan peternak kambing, 29 Oktober 2016, Bantul, Jogjakarta, Ketua MPR Zulkifli Hasan menyampaikan Sosialisasi 4 Pilar MPR. Dalam kesempatan itu Zulkifli Hasan mengatakan negara itu bisa maju bila ia mempunyai ilmu pengetahuan dan adanya saling percaya antar masyarakat.
Jum'at, 28 Oktober 2016 19:25 WIB
JAKARTA - Puluhan massa yang tergabung dalam berbagai organisasi yang dipimpin oleh Habieb Rizieq pada 28 Oktober 2016 menemui Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid di Ruang GBHN, Komplek Gedung Nusantara V, Jakarta. Dalam pertemuan itu Habieb Rizieq mengatakan gerakan yang dilakukan selama ini adalah untuk menegakkan hukum.
Kamis, 27 Oktober 2016 23:16 WIB
JAKARTA - Di Balai Warga Taman Villa Sawo, Kelurahan Cipete Utara, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta, Kamis (27/10/2016) malam, ratusan warga berkumpul. Diantara warga itu ada Lurah, Babinsa, Babinkamtibmas, para Ketua RW dan Ketua RT.