Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Ramai-ramai Kecam Wasit, Baim Wong hingga Raffi Ahmad Suarakan #AFCCurangLagi
Olahraga
19 jam yang lalu
Ramai-ramai Kecam Wasit, Baim Wong hingga Raffi Ahmad Suarakan #AFCCurangLagi
2
Progres Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B di Pekan ke-31 Capai 10,43 Persen
Pemerintahan
17 jam yang lalu
Progres Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B di Pekan ke-31 Capai 10,43 Persen
3
Pejabat DKI Ini Bakal Mundur Sebagai ASN untuk Jadi Bupati Purwakarta
Pemerintahan
19 jam yang lalu
Pejabat DKI Ini Bakal Mundur Sebagai ASN untuk Jadi Bupati Purwakarta
4
Persiapkan Indonesia Hadapi Irak, Shin Tae-yong Optimistis Lolos ke Olimpiade 2024 Paris
Olahraga
18 jam yang lalu
Persiapkan Indonesia Hadapi Irak, Shin Tae-yong Optimistis Lolos ke Olimpiade 2024 Paris
5
Aditya Raih Norma GM, Eka Putra Wirya: PB Percasi dan Sponsor Bangga
Olahraga
15 jam yang lalu
Aditya Raih Norma GM, Eka Putra Wirya: PB Percasi dan Sponsor Bangga
6
Target Terpenuhi, Aditya Raih Norma GM di Pertamina Indonesian GM Tournament 2024
Olahraga
16 jam yang lalu
Target Terpenuhi, Aditya Raih Norma GM di Pertamina Indonesian GM Tournament 2024
Home  /  Berita  /  Riau

Jenderal Bintang Satu di Riau Perihatin dengan Musibah di Inhil: Semua Pihak Diminta Gotong Royong Membantu

Jenderal Bintang Satu di Riau Perihatin dengan Musibah di Inhil: Semua Pihak Diminta Gotong Royong Membantu
Danrem 031/Wirabima Brigjend Edy Nasution memberikan bantuan kepada korban kebakaran di Jalan Kayu Jati, Kabupaten Inhil, Riau, saat kunjungan kerja.
Rabu, 31 Januari 2018 16:47 WIB
Penulis: Friedrich Edward Lumy
PEKANBARU - Masyarakat di Jalan Kayu Jati Gang Jati 2 dan Jati 3, Kecamatan Tembilahan Hulu, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Riau, mengalami musibah kebakaran, tanggal 22 Desember 2017. Akibat kebakaran ini menghanguskan 23 rumah milik masyarakat dan kerugian ditaksir hingga ratusan juta rupiah.

Bahkan belum lama ini kebakaran hebat terjadi di Desa Bekawan, Kecamatan Mandah, Inhil, Riau, Senin (29/1/2018) lalu dan menghabiskan 58 rumah masyarakat. Api yang berkobar selama empat jam ini melahap rumah yang dihuni 61 kepala keluarga.

Saat melakukan kunjungan kerja ke Kodim 0314/Inhil, Danrem 031/Wirabima, Brigjend Edy Nasution merasakan keperihatinan yang mendalam dengan musibah yang dialami masyarakat Kabupaten Inhil ini.

"Semua pihak kita minta bersama-sama gotong royong membantu. Ini saudara kita juga yang terkena musibah," terang jenderal bintang satu di Riau, Rabu (31/1/2018) saat melihat lokasi kebakaran di Jalan Kayu Jati.

Mantan Danyonif 515/Kostrad juga mengatakan, bahwasannya dalam musibah ini ada hikmah dan hidayah yang dapat dipetik. Rasa kebersamaan akan muncul pada saat seperti ini.

"Dalam kesempatan ini saya ikut bersimpati atas duka yang masyarakat alami." imbuh prajurit TNI yang tegas dan berwibah, serta merakyat ini.

Dalam kesempatan ini, Brigjend TNI Edy Nasution memberikan bantuan 300 sak semen untuk membantu 27 kepala keluarga membangun tempat tinggalnya lagi.

"Saya berharap dengan bantuan ini dapat digunakan dengan baik dan tepat sasaran," ujar Danrem 031/Wirabima.

Hadir dalam acara tersebut Kasiter Rem 031/WB, Kasipers Rem 031/WB, Dandim 0314/Inhil, Kasatpol PP, tokoh masyarakat, serta masyarakat yang mengalami kebakaran. ***

Kategori:Umum, Riau
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/