Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Lewat Permainan Kreatif, Adit Taklukan Uzair di Babak Kelima
Olahraga
9 jam yang lalu
Lewat Permainan Kreatif, Adit Taklukan Uzair di Babak Kelima
2
KPU DKI Gelar Sayembara Maskot dan Jingle Pemilihan Gubernur Jakarta
Pemerintahan
9 jam yang lalu
KPU DKI Gelar Sayembara Maskot dan Jingle Pemilihan Gubernur Jakarta
3
Jet Pribadi Sandra Dewi Diselidiki Kejagung dalam Kasus Korupsi PT Timah
Hukum
8 jam yang lalu
Jet Pribadi Sandra Dewi Diselidiki Kejagung dalam Kasus Korupsi PT Timah
4
Johnny Depp Berencana Beli Kastil Tua Bersejarah di Italia
Umum
8 jam yang lalu
Johnny Depp Berencana Beli Kastil Tua Bersejarah di Italia
5
Ditanya Kemungkinan Rujuk dengan Farhat Abbas, Nia Daniaty Pilih Bungkam
Umum
8 jam yang lalu
Ditanya Kemungkinan Rujuk dengan Farhat Abbas, Nia Daniaty Pilih Bungkam
6
PJ Gubernur Ribka Haluk Buka UKW Perdana Papua Tengah
Umum
8 jam yang lalu
PJ Gubernur Ribka Haluk Buka UKW Perdana Papua Tengah
Home  /  Berita  /  Riau

Tak Sanggup Bayar Sewa Rumah, Surati Bersama Lima Anaknya Huni Bekas Kandang Lembu

Tak Sanggup Bayar Sewa Rumah, Surati Bersama Lima Anaknya Huni Bekas Kandang Lembu
Surati bersama anak-anaknya di rumah yang dia tempati.
Selasa, 21 Januari 2020 11:50 WIB
Penulis: Yan Faisal
BAGANSIAPIAPI - Karena tak sanggup menyewa rumah, Surati (40), janda beranak lima di Dusun Pematang Muawan, Tanah Putih, Rokan Hilir, Riau akhirnya tinggal di bekas kandang lembu yang sudah tidak dipakai lagi. Buruh harian lepas ini sudah delapan bulan menghuni kediamannya itu.

Kandang lembu itu milik Suroto, berukuran 9x35 meter. Namun Surati hanya memanfaatkan sedikit saja untuk melindungi anak-anaknya dari dinginnya malam dan panasnya siang. Agar layak ditempati, Surati menggunakan goni bekas pupuk sebagai dinding rumah.

Keseharian Surati ditemani lima anaknya yaitu Indra Saputra (13) pelajar kelas 6 SD, Imran Sahdika (10) kelas 5 SD, Ririn Inesinta (10) Kelas 3 SD, Puji (6) kelas I SD dan satu si kecil Wiki.

''Suami saya meninggal dunia setahun lalu,mau menyewa rumah uang tak ada, karena kandang sapi ini kosong saya dipinjamkan pemiliknya,'' ucap Surati Selasa (21/1/2020).

Untuk meringankan beban Surati, Ponpes Yahfiz Quran setempat bersedia menampung anaknya untuk belajar gratis,. ''Saya bersyukur atas simpati ini, niat saya anak-anak berhasil dikemudian hari, kami sehat,'' sebut Surati. ***

Kategori:Umum, Riau
wwwwwwhttps://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/https://64.23.207.118/http://152.42.220.57/