Terpopuler 24 Jam Terakhir
1
Lawan Bali United, Thomas Doll Harapkan Pemain Persija Jakarta Bugar
Olahraga
21 jam yang lalu
Lawan Bali United, Thomas Doll Harapkan Pemain Persija Jakarta Bugar
2
Persis Solo Pantau Fisik Pemain Selama Ramadan
Olahraga
21 jam yang lalu
Persis Solo Pantau Fisik Pemain Selama Ramadan
3
Dengan Tema Mawar Hitam, Pameran Busana Migi Rihasalay Pukau Pengunjung Indonesia Fashion Week 2024
Umum
22 jam yang lalu
Dengan Tema Mawar Hitam, Pameran Busana Migi Rihasalay Pukau Pengunjung Indonesia Fashion Week 2024
4
Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Timnas U-16 Tahap Kedua
Olahraga
22 jam yang lalu
Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Timnas U-16 Tahap Kedua
5
Cinta Laura Tetap Produktif di Bulan Ramadan
Umum
23 jam yang lalu
Cinta Laura Tetap Produktif di Bulan Ramadan
6
Ilhamsyah Bersyukur Menit Bermain Bertambah
Olahraga
21 jam yang lalu
Ilhamsyah Bersyukur Menit Bermain Bertambah
Home  /  Berita  /  GoNews Group

PSPS Raih Tiga Poin Penuh atas Blitar Bandung United dengan Skor 1-0

PSPS Raih Tiga Poin Penuh atas Blitar Bandung United dengan Skor 1-0
Pelatih kiper PSPS Lufti Yasin. (Kiri)
Selasa, 03 September 2019 21:27 WIB
Penulis: Astri Jasiana Nindy
PEKANBARU - PSPS berhasil meraih tiga poin penuh pada pertandingan Liga 2 Indonesia Pekan ke-14, saat menjamu Blitar Bandung United, di Stadion Kaharudin Nasution Rumbai, Pekanbaru, Selasa (3/9/2019), dengan skor 1-0.

Pada babak pertama, baik PSPS maupun Blitar Bandung United menunjukan kebolehan masing-masing hingga jual beli serangan tersaji dirumput hijau. Walaupun begitu skor tidak berubah hingga berakhirnya babak pertama.

Berselang dua menit dari babak pertama, tepat di menit ke 47 melalui tendangan kaki Riki Dwi Saputro berhasil meruntuhkan pertahan lawan. Dan skor sementara 1-0.

Merasa kecolongan tim Blitar Bandung United terus melakukan penyerangan, namun hingga waktu berakhir, kemenangan diraih oleh PSPS dengan skor 1-0.

Dengan skor yang dimiliki PSPS pada pertandingan sore ini memastikan Asykar Bertuah meraih tiga poin penuh. Hingga kemenangan tersebut PSPS telah mengumpulkan 10 poin dengan peraihan dua kali menang dan 4 kali imbang.

Pelatih kiper PSPS Lufti Yasin mengatakan kemenangan PSPS kali ini diakui untuk menghindari degradasi.

Ia berharap gol perdana yang dicetak oleh Riki bisa menyambungkan gol kembali untuk PSPS pada pertandingan selanjutnya. "Ini mungkin gol perdana yang dicetak oleh Riki, setelah sekian lama, mudah-mudahan bisa kembli mencetak gol," kata Lufti. ***

wwwwwwhttps://green.radenintan.ac.id/max/https://bkpsdm.tanahlautkab.go.id/galaxy/https://143.198.234.52/sonic77https://159.223.193.153/